Menyoal Anak Shaleh Dalam Pandangan Agama Islam

banner 468x60

 

Oleh : MMMHS/HERSIT.

Dalam ajaran agama khusus agama Islam anak keturunan kita hendaknya kita didik sesuai dengan ajaran agama kelak itu anak harus bisa berbakti pada orang tua, bangsa dan negara.

Dalam alam kandungan.

Ketika sang Ibu mengandung hendaknya selalu anak yang di kandung menjadi anak yang sholeh, bahkan tradisi khusus nya di tanah jawa 7 bulanan diadakan syukuran pengajian agar anak tersebut lahir sehat walafiat lancar, lincir dan luncur tidak ada hambatan apa-apa begitu lahir itu anak jika laki-laki di wajibkan di azankan jika dua perempuan di komatkan untuk apa? 

Pertama agar anak yang lahir itu pertama dia mendengar suara azan dalam azan tersebut cukup berarti membesarkan nama Allah SWT, Nabi besar Muhammad dan memuji serta bersyukur kepada Nya arti azan suruhan untuk shalat atau panggilan dan itu berlaku seluruh dunia sifat universal itulah agama Islam keselamatan di dunia dan akhirat.

Anak itu adalah generasi kita baik dan buruknya tergantung kedua orang tuanya, pertama kali ketika kita kelak telah wafat malaikat akan menanyakan kepada kita saudara apa yang saudara berikan pada anak saudara, apakah saudara mendidik nya dengan ajaran agama dan akhlaq dilandasi dengan ajaran agama? Itu harus kita pertanggung jawabkan, ketika anak menginjak umur 7 tahun wajib kita didik dan menyruh untuk shalat 5 x sehari semalam jika anak membandel boleh di hukum dengan sifatnya mendidik supaya anak itu taat sama ajaran agamanya, terus menginjak remaja dan dewasa sampai mengantarkannya di nikahkan tetap kita punya kewajiban pada anak tersebut hingga anak kita sudah mampu untuk hidup berumah tangga selesai tugas kita kita berikan ilmu pendidikan informal dan pendidikan formal untuk bekal hidupnya.

Anak yang sholeh tadi jika kita wafat anak itulah yang dapat menyelamatkan kita kelak insyallah doa anak yang sholeh tadi akan langsung di jabah sama Allah SWT, tapi jika kita tidak mendidik anak dengan ajaran agama kita akan gagal jadi orang tua apalagi di zaman pergaulan sekarang ini pengaruh lingkungan sangat kental pada diri anak- anak kita, hendaknya pula kita memperhatikan pendidikannya tentu pendidikan berimbang insyallah sesuai dengan doa kits mencapai kebahagiaan di dunia dan akhirat doa penutup setelah habis shalat, satu hal lagi yang penting akhlaq itu anak harus di arahkan dearap, ucap serta sikapnya jadilah anak yang tau sopan santun insyallah kita baru berhasil * mendidik anak-anak kita aamiin yarobil alamin semoga ada manfaatnya.

Penulis Guru dan Dosen senior tinggal di Tangerang dengan No. HP. 0821 5877 1110. Email : sitompul.herman4@gmail.com.

Pengamat dan pemerhati pendidikan anak & wanita

Alumni PGSMTP 5 Jakarta Selatan, Akta V UNJ Jakarta sejak Tahun 1986 Guru 2003 sd Dosen Tetap FHS Unma Banten, Alumni DA’I Dewan Akbar Indonesia.

banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60